Polisi Kolombia sita 3,4 ton ganja Posted: 14 Jul 2013 07:13 PM PDT Polisi Kolombia, Minggu (14/7), menyatakan mereka telah menyita lebih dari tiga ton ganja di empat tempat berbeda di satu kota kecil di Departemen Magdalena di bagian utara negeri tersebut. |
Sprinter Jamaika Powell dan Simpson positif doping Posted: 14 Jul 2013 07:11 PM PDT Mantan juara dunia 100 meter Asafa Powell dan peraih medali perak estafet 4x100 Olimpiade Sherone Simpson dinyatakan positif menggunakan obat terlarang stimulasi Oxilophrine pada kejuaraan atletik Jamaika, bulan lalu. Powell ... |
Wenger puas Posted: 14 Jul 2013 07:09 PM PDT Kapten Arsenal, Jack Wilshere, terpaksa absen dari laga persahabatan melawan tim impian "Indonesia Dream Team" di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (14/7) malam, karena terserang flu. |
Salon Jepang tawarkan facial siput Posted: 14 Jul 2013 06:58 PM PDT Sebuah salon kecantikan Jepang menawarkan perawatan berupa "facial keong". Perawatan itu bermanfaat bagi pengunjung yang ingin menghilangkan kulit mati atau membersihkan pori-pori mereka, seperti dikutip dari ... |
Suriah klaim temukan bahan kimia milik gerilyawan Posted: 14 Jul 2013 06:40 PM PDT Media resmi Suriah pada hari Minggu melaporkan bahwa militer telah menemukan bahan kimia yang digunakan oleh gerilyawan untuk membuat senjata kimia di satu pabrik di Joubar, pinggiran Ibu Kota Suriah, Damaskus."Satu ... |
Kasih Sayang Posted: 14 Jul 2013 06:17 PM PDT "Allah swt melaknat orang yang menyiksa dan mengurung hewan"- Hadits Nabi saw.Dikisahkan,seorang ibu yang tengah duduk memangku kedua anaknya yang masih balita. Seseorang kebetulan lewat merasa iba dan memberikan tiga butir ... |
Lea Michele minta privasi soal Monteith Posted: 14 Jul 2013 06:09 PM PDT Juru bicara Lea Michele buka mulut setelah terdengar kabar tragis tentang meninggalnya Cory Monteith, kekasih Michele. Dalam pernyataan pada Huffpost Celebrity, perwakilan Michele mengatakan, "Kami meminta pada semua ... |
Pemerintah sampaikan duka atas tewasnya 18 orang di Nabire Posted: 14 Jul 2013 05:57 PM PDT Pemerintah menyampaikan rasa duka cita atas tewasnya 18 orang akibat kericuhan di pertandingan tinju yang digelar di Nabire."Pemerintah berduka cita atas meninggalnya 18 orang dalam kerusuhan pada pertandingan tinju di Nabire," ... |
Kapolda Papua pimpin tim ke Nabire Posted: 14 Jul 2013 05:35 PM PDT Kepala Kepolisian Daerah Papua Irjen Pol Tito Karnavian memimpin langsung tim ke Nabire menyusul kerusuhan yang mengakibatkan 18 tewas dan puluhan luka. "Saya akan ke Nabire bersama tim dan sejumlah pejabat di lingkungan Polda ... |
13 lagu dan penampilan terbaik Cory Monteith Posted: 14 Jul 2013 05:24 PM PDT Cory Monteith membawa pesona kekanak-kanakan pada karakter Finn Hudson dalam serial drama musikal Glee. Finn Hudson adalah sosok idola Amerika yang membangkitkan kembali New Directions di SMA McKinley. Monteith ... |
"Despicable Me 2" bertahan di puncak "box office" Posted: 14 Jul 2013 05:17 PM PDT Film "Despicable Me 2" memperpanjang keberadaannya di puncak tangga "box-office" untuk pekan kedua.Seperti dikutip dari kantor berita Xinhua, film animasi produksi Illumination Entertaintment itu mengungguli beberapa ... |
Reformasi pajak dan renungan Ramadhan Posted: 14 Jul 2013 05:10 PM PDT Sudah lebih dari satu dekade reformasi birokrasi Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak dilaksanakan untuk menyempurnakan proses bisnis perpajakan di Indonesia. Pembenahan dilakukan pada tiga pilar yakni organisasi, proses bisnis, ... |
Korban tewas kerusuhan Nabire 18 orang Posted: 14 Jul 2013 04:54 PM PDT Kerusuhan di Nabire pada Minggu malam mengakibatkan 18 orang meninggal dan 34 dirawat di RSUD Nabire.Kapolres Nabire AKBP Bahara Marpaung yang dihubungi Antara, mengatakan korban tewas dalam kerusuhan yang terjadi sekitar ... |
PT Pusri salurkan pupuk perkebunan 255.467 ton Posted: 14 Jul 2013 04:25 PM PDT Perseroan Terbatas Pupuk Sriwidjaja sejak Januari hingga Juli 2013 telah menyalurkan pupuk urea nonsubsidi atau komersial ke perkebunan milik perusahaan swasta sebanyak 255.467 ton."Realisasi penyaluran pupuk komersial itu ke ... |
Halle Berry dan Olivier Martinez menikah di Prancis Posted: 14 Jul 2013 03:39 PM PDT Aktris Halle Berry dan aktor Prancis Olivier Martinez menikah di Prancis, akhir pekan ini, menurut perwakilannya, Minggu. |
Album Jay-Z puncaki tangga lagu Inggris untuk pertama kalinya Posted: 14 Jul 2013 03:35 PM PDT Penyanyi rap Amerika Serikat Jay-Z mencapai puncak tangga album Inggris untuk pertama kalinya dengan album barunya "Magna Carta ... Holy Grail", menurut data angka penjualan, Minggu. |
Netanyahu: Israel kemungkinan bertindak sebelum AS terkait Iran Posted: 14 Jul 2013 03:04 PM PDT Iran bergerak "semakin dekat" untuk membangun senjata nuklir dan Israel mungkin harus bertindak sebelum Amerika Serikat, kata Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu, Minggu. |
Tim tari Indonesia juara dua Euro Folk 2013 Posted: 14 Jul 2013 02:45 PM PDT Grup tari Gita Gantari Khatulistiwa (GGK) pimpinan musisi muda berbakat Leo Mokodompit meraih juara umum kedua Silver Grand Prix Orpheus Trophy pada malam final Open European Championship of Folklore "Euro Folk 2013" di ... |
Koalisi Masyarakat Sipil sesalkan dukungan Priyo Posted: 14 Jul 2013 01:41 PM PDT Koalisi Masyarakat Sipil menyesalkan dukungan yang diberikan oleh Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso yang memfasilitasi keinginan para koruptor untuk menghapus PP Nomor 99/2012. |
Merkel serukan pembebasan Moursi Posted: 14 Jul 2013 01:19 PM PDT Kanselir Jerman Angela Merkel pada Minggu menyerukan pembebasan mantan presiden Mesir Mohamed Moursi, yang ditangkap pada 3 Juli setelah digulingkan oleh angkatan bersenjata. |
0 komentar:
Posting Komentar
Tinggalkan Pesan Di Bawah Ini. Terima Kasih