Seekor anak gajah ditemukan terjerat di Aceh Timur Posted: 18 Jun 2019 07:43 PM PDT Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh menyatakan seekor anak gajah terkena jerat serta mengalami infeksi akibat luka di kawasan hutan pedalaman Kabupaten Aceh Timur. "Anak gajah terkena jerat tersebut berjenis ... |
MK Tolak permohonan BPN untuk tambah saksi Posted: 18 Jun 2019 07:43 PM PDT ANTARA- Hakim Mahkamah Konstitusi, Suhartoyo, menolak permintaan Tim Kuasa Hukum Badan Pemenangan Nasional untuk menambah jumlah saksi ahli dari yang diizinkan sebelumnya yaitu 15 orang ditambah 2 orang saksi ahli, dengan alasan ... |
"Men In Black: International" tayang mulai hari ini Posted: 18 Jun 2019 07:40 PM PDT Aksi duo Chris Hemsworth dan Tessa Thompson dalam "Men In Black: International" dapat ditonton mulai hari ini di bioskop-bioskop Tanah Air. Film bergenre sci-fi, action-comedy ini disutradarai oleh F. Gary Gray, dan ... |
IHSG menguat seiring naiknya bursa saham Asia Posted: 18 Jun 2019 07:39 PM PDT Indeks harga saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu pagi menguat seiring naiknya bursa saham regional Asia. IHSG dibuka menguat 32,12 poin atau 0,51 persen ke posisi 6.289,45. Sementara kelompok 45 saham ... |
Basarnas tutup operasi pencarian korban kecelakaan di Alor Posted: 18 Jun 2019 07:36 PM PDT Basarnas Maumere, Flores menghentikan operasi pencarian terhadap korban KM Nusa Kenari 02 yang tenggelam di Tanjung Margeta, Kabupaten Alor, Nusa Tenggara Timur, setelah lima korban hilang dalam musibah itu berhasil ... |
Puluhan investor berminat berinvestasi di KEK Bitung Posted: 18 Jun 2019 07:35 PM PDT Sebanyak 40 investor baik asing maupun nasional yang saat ini berminat dan akan berinvestasi di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Bitung, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut). "Saat ini KEK Bitung mendapat perhatian yang besar dari ... |
Ferrari bawa "evolusi kecil" ke GP Prancis Posted: 18 Jun 2019 07:29 PM PDT Ferrari akan berharap kepada "evolusi kecil" yang akan mereka bawa ke Sirkuit Paul Richard, Prancis, akhir pekan ini untuk meredam rival mereka tim Mercedes. Tim berlogo kuda jingkrak itu bisa saja mendapatkan ... |
Babel bekali 17 guru berprestasi bersaing di nasional Posted: 18 Jun 2019 07:29 PM PDT Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Abdul Fatah membekali 17 guru dan tenaga pendidik berprestasi agar mereka mampu bersaing dalam mengikuti seleksi tingkat nasional pada 12 hingga 18 Agustus 2019. "Kegiatan ini ... |
Komentar pekerja seni atas ditariknya RUU Permusikan dari Prolegnas Posted: 18 Jun 2019 07:26 PM PDT DPR dan pemerintah secara resmi menarik Rancangan Undang Undang (RUU) Permusikan dari daftar Program Legislasi Nasional (Prolegnas) prioritas 2019, yang disambut gembira para pelaku musik yang tergabung dalam Koalisi ... |
Bendungan Barugbug Karawang tercemar limbah industri Posted: 18 Jun 2019 07:21 PM PDT Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kabupaten Karawang, Jabar, menyatakan air sungai dan Bendungan Barugbug di Kecamatan Jatisari yang bau dan hitam pekat akibat pencemaran limbah industri. Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan ... |
Rakernas IV PDIP siapkan konsolidasi partai Posted: 18 Jun 2019 07:19 PM PDT PDI Perjuangan menyiapkan konsolidasi partai melalui pelaksanaan rapat kerja nasional (Rakernas) IV di Jakarta pada Rabu hari ini, guna menghadapi Kongres V yang dijadwalkan dilaksanakan di Bali pada 8 Agustus ... |
Naomi Osaka awali Birmingham Classic dengan kemenangan tiga set Posted: 18 Jun 2019 07:19 PM PDT Petenis putri nomor satu dunia Naomi Osaka maju ke putaran kedua Birmingham Classic, Selasa, tetapi harus bekerja ekstra untuk meraih kemenangan 6-1, 4-6, 6-3 atas Maria Sakkari dari Yunani. Dikutip dari AFP, Rabu, Osaka ... |
Luas Alun-Alun Surabaya capai 1,46 hektare Posted: 18 Jun 2019 07:17 PM PDT Alun-Alun Surabaya, Jawa Timur, yang mulai dibangun dari kawasan Balai Pemuda, bawah tanah Jalan Yos Sudarso hingga persil Jalan Pemuda 17 diketahui memiliki luas total sekitar 14.620 meter persegi atau 1,46 haktare. Kepala ... |
Basarnas identifikasi 19 korban tewas KLM Arim Jaya Posted: 18 Jun 2019 07:16 PM PDT Badan Nasional Pertolongan dan Pencarian (Basarnas) menyatakan sedikitnya 19 korban kapal layar motor (KLM) Arim Jaya yang ditemukan meninggal dunia seluruhnya telah teridentifikasi. "Termasuk dua jenazah yang baru ... |
Rupiah Rabu pagi menguat 52 poin Posted: 18 Jun 2019 07:15 PM PDT Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Rabu pagi bergerak menguat 52 poin atau 0,36 persen menjadi Rp14.274 per dolar AS dibanding posisi sebelumnya Rp14.326 per dolar AS. Baca juga: IHSG Rabu ... |
Bandara Kertajati operasikan 56 pergerakan pesawat mulai 1 Juli Posted: 18 Jun 2019 07:13 PM PDT Bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat akan mengoperasikan 56 pergerakan pesawat untuk penerbangan domestik rute luar Pulau Jawa mulai 1 Juli 2019. “Kita akan rencanakan paling lambat 1 Juli 2019 secara bertahap, ada ... |
Mobil kolaborasi Aston Martin dan Red Bull dinamai "Valhalla" Posted: 18 Jun 2019 07:13 PM PDT Kendaraan hasil kolaborasi hypercar bermesin terbaru Aston Martin dengan Red Bull Advanced Technologies dan Adrian Newey, yang sebelumnya dinamai "kode AM-RB 003", kini secara resmi dinamai Aston Martin ... |
IHSG Rabu dibuka menguat 32,12 poin Posted: 18 Jun 2019 07:10 PM PDT Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Rabu dibuka menguat 32,12 poin atau 0,51 persen ke posisi 6.289,45. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 bergerak naik 7,86 poin atau 0,79 ... |
Sidang ketiga, akses jalan depan gedung MK tetap dibuka Posted: 18 Jun 2019 07:10 PM PDT Pada sidang ketiga Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) yang dilaksanakan pagi ini sekitar pukul 09.00 WIB, akses jalan di depan Gedung Mahkamah Konstitusi (MK) tetap dibuka dan bisa dilewati kendaraan. Menurut pantauan di ... |
Pasar saham China dibuka menguat, indeks Shanghai naik 1,87 persen Posted: 18 Jun 2019 07:07 PM PDT Pasar saham China dibuka lebih tinggi pada perdagangan Rabu pagi, dengan Indeks Komposit Shanghai menguat 1,87 persen menjadi diperdagangkan di 2.944,11 poin. Indeks Komponen Shenzhen yang melacak saham-saham di bursa kedua di ... |
0 komentar:
Posting Komentar
Tinggalkan Pesan Di Bawah Ini. Terima Kasih