Sigombak-Kepengurusan Perhimpunan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Tebo mengalami perubahan dengan terpilihnya Sunardi sebagai ketua PMII periode 2009-2010. Sunardi menyingkirkan rivalnya Zainur dengan perolehan suara 47 suara berbanding 30 suara dalam musyawarah cabang (muscab) itu yang di gelar sabtu (14 februari).
Muscab di aula KPU Tebo itu di buka Sekda tebo Ridham Priskap, dihadiri Ketua Mapincab Ketua PMII Tebo, Abdullah Saman, Presiden BEM IAIAN STS Jambi, Yoga dan utusan PMII Jambi dan Bungo.
Dalam acara itu PMII diharapkan dapat lebih aktif, baik dalam kegiatan belajar di kampus, maupun dalam organisasi dan turun ke masyarakat. “Mahasiswa sebagai agen of change. Pintar-pintarlah membagi waktu, karena ilmu tidak hanya di meja kampus, organisasi juga sangat penting untuk pengembangan dan pengamalan ilmu,” kata Ridham.
Abdullah Saman mengharapkan selain aktif, PMII Tebo juga harus lebih kritis terhadap kebijakan-kebijakan pemerintah. “Boleh-boleh saja kritis dan mengkritik kebijakan pemerintah. Sepanjang kritik itu membangun dan demi pembangunan kabupaten Tebo,” ujarnya.
Yang lain:
-Sinobi Raih Dinasty Tertinggi Rocker Tebo
-Wajah Tebo Tempo Doeloe
Senin, 16 Februari 2009
Pimpin PMII, Sunardi Harus Buat PMII Lebih Aktif Dan Kritis
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Berita Populer
-
Warga Kabari Wartawan, Polhut Masih Bungkam Selama ini, tersangka pelaku perambahan hutan produksi (HP) yang ditangkap selalu menimpa peker...
-
MUARA TEBO- Aksi masyarakat desa Pelayang yang melakukan protes terhadap perbedaan harga beli Tandan Buah Sawit (TBS) yang dilakukan PT Te...
-
MUARATEBO- Tim pemenangan pasangan Ridham-Eko yang dikoordinir Mursalim dan Arfan dan telah melebur menjadi tim Yopi-Sapto terus bergerak me...
-
Komisi I: Padahal SD Itu Kekurangan Guru MUARA TEBO -Walaupun SDN 23/VIII Desa Tuo Ilir Kecamatan Tebo Ilir masih kekurangan tenaga pengaj...
-
TEBO TENGAH –Keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menyatakan keterlibatan Kepala Desa (Kades) pada Pilkada 10 Maret lalu sepertinya ...
-
MUARA TEBO- Tiang listrik PLN di Jalan Asoy Desa Bedaro Rampak kecamatan Tebo Tengah, tiba-tiba dicabut begitu dipindahkan ke desa Bedar...
-
MuaroTebo – Dunia pendidikan di Kabupaten Tebo kembali tercoreng oleh perbuatan Eko Nugroho (32) guru honorer di SDN 13/VIII Tebo jarak jauh...
Objek Wisata Danau Sigombak Tebo, Jambi
1 komentar:
Salam silaturahmi dari PMII Komfes
Posting Komentar
Tinggalkan Pesan Di Bawah Ini. Terima Kasih