Minggu, 25 Desember 2011

Berita Terkini dari ANTARA

. Minggu, 25 Desember 2011

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Kebakaran besar di malam Natal

Posted: 24 Dec 2011 05:55 PM PST

Satu kebakaran besar terjadi di kawasan pemukiman di Jalan Perintis Kemerdekaan Kelapa Gading Barat, Jakarta Utara, Sabtu malam bersamaan dengan malam Natal 2011.


Gelombang laut di barat Bengkulu 4 meter

Posted: 24 Dec 2011 05:43 PM PST

Analisis Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika Bengkulu memperkirakan gelombang laut di Samudra Hindia Barat Bengkulu 12 jam kedepan mencapai empat meter.


Jayapura hujan saat perayaan ibadah Natal

Posted: 24 Dec 2011 05:41 PM PST

Perayaan ibadah Natal 25 Desember 2011 di sejumlah gereja-gereja di Jayapura, Papua, berlangsung aman dan lancar meskipun daerah ini digujur hujan sejak pukul 09.00 waktu Indonesia Timur (Wit).


Merpati berupaya terbang Makassar-Wakatobi tiap hari

Posted: 24 Dec 2011 05:37 PM PST

Maskapai penerbangan Merpati Nusantara Airlines akan berupaya melayani penerbangan rute Makassar - Wakatobi via Baubau dan Wakatobi - Kendari (pulang-pergi) setiap hari.


Pohon Natal 12 meter hiasi misa Katedral Bandung

Posted: 24 Dec 2011 05:31 PM PST

Pohon natal sepanjang 12 meter dengan diameter lima meter dan dihiasi sekitar 1.837 lampu menghiasi perayaan Misa Natal 2011 di Gereja Katedral atau Santo Petrus di Jalan Merdeka Kota Bandung, Jawa Barat.


Lalu lintas Jakarta sekitarnya lancar, Puncak mulai padat

Posted: 24 Dec 2011 05:28 PM PST

Arus lalu lintas di sejumlah ruas jalan di Jakarta dan sekitarnya pada Minggu pagi, bertepatan Hari Raya Natal 2011, dilaporkan lancar bahkan di sebagian tempat tampak lengang.


Volume kendaraan di Pantura meningkat

Posted: 24 Dec 2011 05:12 PM PST

Volume kendaraan di jalur pantai utara Kota Pekalongan hingga Kabupaten Batang, Jawa Tengah, pada Sabtu malam cenderung meningkat jika dibanding hari sebelumnya.


Penjor hiasi perayaan Natal di Banjar Tuka

Posted: 24 Dec 2011 05:01 PM PST

Sudah menjadi tradisi turun temurun bahwa hiasan penjor mewarnai setiap perayaan Natal di Banjar Tuka, Desa Dalung, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Bali, demikian pun pada Natal kali ini.


Ribuan umat Kristiani Biak ibadah Natal

Posted: 24 Dec 2011 04:47 PM PST

Ribuan umat Kristiani di Kabupaten Biak Numfor, Papua, Minggu pagi menunaikan ibadah bersama hari raya Natal dengan kitmat dan dipimpin ketua jemaat gereja setempat.


6.000 jemaat rayakan Natal di Katedral Bandung

Posted: 24 Dec 2011 02:33 PM PST

Sekitar 6.000 jemaat Kristiani memadati Gereja Katedral Bandung atau Katedral Santo Petrus untuk melaksanakan misa Natal, Sabtu malam.


Din kecam kekerasan di Bima

Posted: 24 Dec 2011 02:29 PM PST

Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsuddin mengecam keras tindakan brutal aparat keamanan yang menewaskan sejumlah warga sipil di Bima, NTB.


Ribuan umat Katholik Palembang rayakan Natal

Posted: 24 Dec 2011 02:24 PM PST

Ribuan umat Katholik merayakan Natal 2011 dengan mengikuti Misa Malam Natal di Gereja ST Yoseph, Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu malam.


Ferguson tidak akan terpengaruh opini jendela transfer

Posted: 24 Dec 2011 01:38 PM PST

Manajer Manchester United Sir Alex Ferguson tidak akan terpengaruh oleh opini publik dalam membuat keputusan pada jendela transfer Januari.


GPM yakin perayaan Natal dan Tahun Baru aman

Posted: 24 Dec 2011 12:51 PM PST

Para pimpinan Sinode Gereja Protestan Maluku (GPM) menyatakan optimistis bahwa pelaksanaan perayaan Natal 25 Desember 2011 dan Tahun Baru 2012 di provinsi Maluku akan berlangsung aman dan damai tanpa diwarnai aksi teror.


David Villa keluar rumah sakit setelah operasi

Posted: 24 Dec 2011 11:57 AM PST

Striker Barcelona David Villa, yang menjalani operasi tulang tibia kiri pada Senin lalu, keluar rumah sakit pada Sabtu (24/12), klubnya mengkonfirmasi dalam sebuah pernyataan.


Seorang muslim isi renungan Misa Natal di Klaten

Posted: 24 Dec 2011 11:12 AM PST

Seorang muslim warga Pluneng, Kecamatan Kebonarum, Klaten, Jawa Tengah, Udi Prasojo, didaulat Romo Kirjito Pr mengisi sepenggal renungan mengenai kebersihan lingkungan pada renungan Misa Natal di gereja setempat, Sabtu (24/12) ...


Sejumlah kecelakaan warnai konvoi sepeda motor

Posted: 24 Dec 2011 11:05 AM PST

Sejumlah kecelakaan lalu lintas di jalan raya mewarnai aksi konvoi sepeda motor pada hari perayaan Natal, namun peristiwa ini tidak sampai menimbulkan korban jiwa maupun luka-luka.


Gorbachev minta Putin mundur

Posted: 24 Dec 2011 10:46 AM PST

Pemimpin Soviet terakhir, Mikhail Gorbachev, pada Sabtu meminta Perdana Menteri Vladimir Putin untuk memperhatikan tuntutan pengunjukrasa dan berhenti berpolitik, bukannya malah menginginkan tiga periode sebagai presiden Rusia.


Bagilah kebahagiaan itu untuk sesama

Posted: 24 Dec 2011 10:08 AM PST

Dalam hidup manusia, ada sedih dan senang, ada gelap dan terang, ada nestapa dan bahagia. Kebahagiaan menjadi dambaan semua manusia walau kebahagiaan itu bukan sesuatu yang eksak dalam perumusannya sebagaimana kenestapaan ...


Kebakaran hanguskan empat bangunan di Manado

Posted: 24 Dec 2011 09:59 AM PST

Kebakaran yang terjadi Sabtu malam sekitar pukul 22.00 WITA menghanguskan empat unit bangunan di Kota Manado, Sulawesi Utara.


Berita Terkait



0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Tinggalkan Pesan Di Bawah Ini. Terima Kasih

Berita Populer

Objek Wisata Danau Sigombak Tebo, Jambi
 
Namablogkamu is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com