Soal duit, Presiden Togo bujuk Adebayor Posted: 08 Jan 2013 06:02 PM PST Presiden Togo, Faure Gnassingbe membujuk Emmanuel Adebayor untuk bergabung dengan tim nasional guna mengikuti Piala Afrika, sebagaimana disampaikan salah seorang juru bicara pemerintahan pada Selasa. |
Benitez mulai bongkar-bongkar Posted: 08 Jan 2013 05:43 PM PST Manajer sementara Chelsea Rafael Benitez mulai bongkar-bongkar. Ia mengatakan perlu pemain-pemain baru untuk mendatangkan kemenangan bagi tim di masa depan. |
Waspadai cuaca ekstrem hingga pertengahan Januari Posted: 08 Jan 2013 05:26 PM PST Masyarakat diminta untuk mewaspadai cuaca ekstrem hingga pertengahan Januari karena menurut data citra satelit seluruh wilayah Indonesia tengah diliputi awan tebal pembawa potensi hujan lebat dan angin kencang penyebab banjir ... |
Lazio melangkah mudah ke semi final Piala Italia Posted: 08 Jan 2013 05:08 PM PST Lazio mengalahkan Catania 3-0 Selasa dan maju dengan mudah ke semi final kompetisi Piala Italia sehingga membuka peluang mereka untuk mendapatkan piala musim ini. Klub asal Roma itu - berada di urutan kedua pada laga liga ... |
Hasil reli Dakar Posted: 08 Jan 2013 05:02 PM PST Berikut ini hasil pertandingan hari keempat Reli Dakar yang menempuh lintasan sepanjang (717km/288km ) yang berlangsung Selasa waktu setempat, seperti dilaporkan AFP: Mobil Lintasan 1. Nasser Al-Attiyah ... |
Presiden Mesir, Palestina dan Ketua Hamas bertemu di Kairo Posted: 08 Jan 2013 04:56 PM PST Presiden Mesir Mohamed Moursi akan bertemu dengan timpalannya Presiden Palestina Mahmud Abbas dan Kepala Politbiro Hamas Khaled Meshaal di Kairo pada Rabu, kata kantor Moursi. |
Ribuan buruh Pertamina Cilacap batal mogok Posted: 08 Jan 2013 04:49 PM PST Ribuan buruh Pertamina Refinery Unit IV Cilacap yang tergabung dalam Federasi Serikat Buruh Migas Cilacap (FSBMC) membatalkan aksi mogok kerja pada Rabu. |
Akibat pendukung rasis Bulgaria, Hungaria kena hukuman keras FIFA Posted: 08 Jan 2013 04:40 PM PST Hungaria dan Bulgaria akan memainkan pertandingan kandang kualifikasi Piala Dunia mereka berikutnya tanpa kehadiran penonton, akibat sikap rasis para pendukung mereka di beberapa pertandingan terakhir, demikian disampaikan FIFA ... |
Tim Srikandi Unair kibarkan merah putih di puncak Aconcagua Posted: 08 Jan 2013 04:26 PM PST Tim Srikandi Airlangga Indonesia Aconcagua Expedition (SAIAE) 2012 telah mengibarkan bendera merah putih dan bendera Universitas Airlangga (Unair) di puncak Gunung Aconcagua, Argentina, Amerika Selatan (6.962 mdpl) pada 6 ... |
Katulampa sempat siaga tiga banjir Posted: 08 Jan 2013 04:21 PM PST Hujan yang mengguyur sebagian besar wilayah Puncak, Kota dan Kabupaten Bogor, sejak Selasa siang menyebabkan ketinggian air di Bendung Katulampa mengalami kenaikan hingga mencapai siaga tiga banjir. |
Kejati Lampung terima putusan sidang KMP Bahuga Posted: 08 Jan 2013 04:15 PM PST Kejaksaan Tinggi Lampung telah menerima putusan sidang tabrakan KMP Bahuga dengan MT North Gas Chantika, dari Mahkamah Pelayaran yang memutuskan MT North Gas Chantika telah lalai dalam berlayar. |
BMKG: hujan ringan terus guyur Sumsel Posted: 08 Jan 2013 03:42 PM PST Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika Sumatera Selatan memprakirakan provinsi yang memiliki 15 kabupaten kota ini masih terus diguyur hujan dengan intensitas ringan seperti beberapa hari sebelumnya. |
Kami Weezer! Posted: 08 Jan 2013 01:13 PM PST Akhirnya band rock alternatif Weezer yang populer sejak tahun 1990an menyapa para penggemarnya di Jakarta, Selasa (8/1) malam. |
Nelayan Gunung Kidul tak maksimal keruk potensi samudera Hindia Posted: 08 Jan 2013 12:55 PM PST Kualitas sumber daya manusia nelayan Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, yang masih rendah menyebabkan potensi laut belum dimanfaatkan maksimal, kata Plt Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan setempat Suwarno. |
Kompolnas: sanksi tilang Dahlan merupakan diskresi keliru Posted: 08 Jan 2013 12:40 PM PST Komisi Kepolisian Nasional menilai pengenaan sanksi tilang terhadap Menteri BUMN Dahlan Iskan merupakan penggunaan diskresi yang keliru. |
CPNS langgar disiplin langsung diberhentikan Posted: 08 Jan 2013 12:26 PM PST Seorang calon pegawai negeri sipil (CPNS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur diberhentikan karena diketahui telah melanggar disiplin. |
Bayi terlahir prematur di pesawat akhirnya meninggal Posted: 08 Jan 2013 12:19 PM PST Bayi perempuan yang lahir di atas pesawat Merpati Nusantara Airlines dengan rute Timika-Makassar pada Minggu 6 Januari, akhirnya meninggal dunia di Rumah Sakit (RS) Ibu Anak Catherina Booth Jalan Arif Rate, Makassar. |
Warga Gunung Sumbing meriahkan Saparan Merti Dusun Posted: 08 Jan 2013 12:11 PM PST Kalau warga dusun di kawasan timur Gunung Sumbing tersebut menjalani tradisi Saparan Merti Dusun tahun ini dalam kemasan lebih meriah, hal itu justru karena mereka sedang merasa "sepi" akibat pengaruh jatuhnya harga tembakau ... |
Bulog Mamuju distribusikan beras bagi korban banjir Posted: 08 Jan 2013 11:49 AM PST Jajaran Sub Divre Perusahaan Umum Bulog Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat, telah mendistribusi bantuan berupa beras bagi korban bencana banjir bandang yang terjadi di Tarailu pada 2 Januari 2013. |
Ini proyektor portabel dari 3M Posted: 08 Jan 2013 10:30 AM PST 3M yang selama ini dikenal sebagai pembuat kartu WLAN dan grafis, mengenalkan mobile projector MP410, cocok untuk profesional muda yang punya mobilitas tinggi dan banyak melakukan presentasi dalam kerjanya. |
0 komentar:
Posting Komentar
Tinggalkan Pesan Di Bawah Ini. Terima Kasih